Cara untuk hapus akun Telegram tentunya tidak perlu bingung lagi karena terdapat berbagai cara yang bisa digunakan. Sekarang ini Telegram dijadikan sebagai media sosial yang banyak digunakan oleh kalangan pengguna internet.

Dengan banyaknya kelebihan dari akun Telegram ternyata juga sering disalahgunakan oleh beberapa pihak yang tidak bertanggung jawab. Bahkan Telegram menjadi platform yang sangat mudah untuk berbagai film bajakan ataupun konten yang memang tidak seharusnya untuk dibagikan.

Apabila mempunyai akun Telegram dan tidak begitu aktif tentunya bisa dihapus secara permanen. Sekarang ini sudah tersedia berbagai cara yang diterapkan untuk menghapus akun Telegram sesuai dengan perangkat yang digunakan.

Cara Menghapus Akun Telegram Melalui Android Secara Permanen

Bagi para pengguna Android tentunya diberikan kemudahan untuk menghapus akun Telegram dengan mudah dan cepat. Adapun untuk langkah cara menghapus akun Telegram ini dapat dilakukan secara permanen.

Cara Menghapus Akun Telegram Secara Permanen Melalui Iphone

Cara menghapus akun Telegram juga bisa melalui website dari kangsandi.id yang dapat membantu untuk menghilangkan akun secara permanen. Adapun untuk langkah cara yang dapat diterapkan oleh penggunaan iPhone untuk menghapus akun Telegram sebagai berikut:

Cara Menghapus Akun Telegram Melalui Komputer